Meriahnya Perayaan PorseniDes 17 Agustus 2019
19 Agustus 2019 10:35:42 WITA
Perayaan Porsenides tahun ini berjalan dengan lancar dan meriah, semua lomba yang diadakan diikuti oleh masyrakat dengan sangat antusias. Pembukaan hari pertama dilaksanakan lomba Bola Volly pada tanggal 15 Agustus 2019 yang diikuti oleh 5 dusun Desa Bulian, Pada hari kedua tanggal 16 Agustus dilaksanakan kegiataan Jalan Santai yang diikuti oleh Staf Desa, Seluruh Guru SDN 1,2,3 Bulian, Desa Pakraman Bulian, BPD dan LPM,siswa - siswi SDN 1,2,3 Bulian , setelahnya dilanjutkan dengan lomba lari karung dan lomba makan kerupuk dengan peserta siswa - siswi SDN 1,2,3 Bulian dan sorenya dilanjutkan dengan lomba futasl yang juga diikuti oleh 5 dusun dan partisipasi adik - adik KKN
Hari puncak pelaksanaan 17 Agustus, perayaan semakin semarak dan ramai ditambah banyaknya masyarakat datang untuk menonton & mendukung jagoan masing - masing, hal ini pun mengacu pada perkataan pak Mekel pada rapat pembentukan panitia Porsenides pada tgl 8 Agustus lalu yang mengatakan Porsenides ini juga untuk memberikan hiburan untuk masyarakat. Lomba yang dilaksanakan antara lain Tarik Tambang dan Panjat Pinang Umum juga Panjat Pinang SD. Tarik Tambang dibagi menjadi 2 season, season 1 melibatkan peserta ibu - ibu PKK, ibu - ibu masing2 Dusun, ibu2 staf desa dan adik siswi KKN. season ke 2 dilanjutkan oleh bapak - bapak dari masing - masing dusun. Setelah panjat pinang usia, dilanjutkan oleh panjat pinang Sekolah Dasar dan Masyarakat umum.
Akhir acara dilaksanakan pembagian hadiah untuk masing - masing lomba. Dibawah ini adalah pemenang masing - masing lomba :
- Lomba Volly antar Dusun
- BD Banyu Buah
- BD Dangin Margi
- BD Lod Guwuh
- BD Dauh Margi
2. Lomba Futsal
- BD Dauh Margi
- BD Lodguwuh
- BD Dangin Margi
- KKN Udayana
3. Lomba Tarik Tambang Wanita
- KWT Bantes
- KWT Jepun
- Staf Desa
4. Lomba Tarik Tambang laki-laki
- BD Banyu Buah
- BD Bantes
- BD Dangin Margi
Komentar atas Meriahnya Perayaan PorseniDes 17 Agustus 2019
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Gema Kulkul Desa Bulian: Sinergi Ibu PKK dalam Menciptakan kebersihan lingkungan
- Nutrisi Lokal untuk Buah Hati: Giat Posyandu Waras Budi Dusun Lodguwuh
- Giat Posyandu Putra Anugrah 1 Dusun Bantes
- Gen-Z Bulian Tangguh: Dari Cek Hb Hingga Kesehatan Mental di Posyandu Remaja
- Bulian Peduli Kesehatan: Bapak Perbekel Serahkan Paket Nutrisi untuk Ibu Hamil dan Balita
- Penuh Kasih dan Kebersamaan: PKK Desa Bulian Rayakan Hari Ibu dengan Potong Tumpeng dan Tukar Kado
- Transparansi dan Akuntabilitas: Desa Bulian Laksanakan Evaluasi APBDes 2026 Bersama Tim Kecamatan












