Evaluasi Pembangunan Tangki Septik
17 November 2020 09:11:58 WITA
Jumat, 6 Nopember 2020
Telah selesai dilaksanakan, Rapat Evaluasi terkait kegiatan Pembangunan Tangki Septik Skala Individual oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang bersama seluruh anggota KSM ( Kelompok Swadaya Masyarakat ) bertempat di Kantor Desa Bulian.
Dalam rapat ini, membahas progres pembangunan Tangki Septik yang sudah berjalan di masing2 dusun.
Pemdes Bulian, mengupayakan agar masyarakat desa Bulian memiliki akses sanitasi dan air bersih yang cukup untuk menghindari ancaman penyakit infeksi dengan rajin mencuci tangan serta tidak buang air besar sembarangan, mengingat di Desa Bulian sendiri masih banyak rumah yang belum memiliki WC.
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pemberdayaan Kader: Garda Terdepan Kesehatan Masyarakat oleh Puskesmas Kubutambahan 1
- Kelas Ibu Hamil Membangun Generasi Sehat dengan Dukungan Puskesmas Kubutambahan 1 dan RS Puri Bunda
- Membangun Keluarga Berkualitas Melalui Satyagatra: Sosialisasi Dinas P2KBP3A di Kecamatan Kubutambah
- Memperkuat Fondasi Desa: Pembinaan Tim Kecamatan untuk Persiapan Lomba Desa yang Gemilang
- Mencari Titik Temu: Mediasi Desa Adat dan Pemaksan Pura Pererenan Demi Harmoni
- Monitoring Hibah Kelompok Suka Duka: Upaya Dinas Kebudayaan Memastikan Dana Tepat Sasaran
- Giat Posyandu Putra Anugrah 2 Dusun Bantes: Upaya Meningkatkan Kesehatan Anak dan Keluarga