Bertani Porang di lahan kurang produktif meningkatkan Kesejahteraan.
03 November 2020 09:32:58 WITA
Hari Jumat 30 Oktober 2020 jam 11.00 wt bertempat di Ktr Perbekel Ds Bulian tlh dilaksanakan sosialisasi sekaligus pertemuan pr petani yg berminat menanam porang, pertemuan dipimpin langsung Perbekel Bulian didampingi Sekdes Bulian sekaligus presentasi ttg penanaman, pemeliharaan yg alami tanpa pupuk dan obat serta pemasaran yg dibantu olh Pemdes bekerja sama dg pihak ketiga yg sdh terbiasa bergerak dibidang porang mulai dari pembibitan, penanaman, pemeliharaan, panen, pengolahan sampai dg ekspornya. Peserta sangat antusias memahami penjelasan tutor, dilanjutkan dg pendataan lahan serta kesiapan penanaman pd awal musim hujan mendatang. Dg menanam bibit unggul mk dlm satu musim/8 Bln sdh bisa dipanen, Astungkara semua bergerak dan berhasil sesuai bidang pekerjaan masing masing, demi Bulian semakin maju
Komentar atas Bertani Porang di lahan kurang produktif meningkatkan Kesejahteraan.
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Bugar di Usia Senja: Semangat Senam Rutin Lansia di Balai Serbaguna Desa Bulian
- Menggugah Semangat Nasionalisme: Semarak Bulan Bung Karno VII 2025 di Desa Bulian
- Kolaborasi PengelolaanSampah Berbasis Sumber: Desa Adat dan Desa Dinas Bulian Bersinergi demi Lingku
- Semarak Perayaan Kenaikan Kelas di Desa Bulian: Mengukir Prestasi, Menebar Kebahagiaan!
- Hari Bakti Ikatan Dokter Indonesia Ke-117 Oleh IDI Buleleng di Desa Bulian
- Hari Bakti Ikatan Dokter Indonesia Ke-117 Oleh IDI Buleleng di Desa Bulian
- PEMBENTUKAN PENGURUS KARANG WERDA DHARMA SAVITA SAKTI DESA BULIAN